Multi-Outlet

Kelola Banyak Cabang Lebih Mudah dan Terpusat

Pantau dan kontrol aktivitas cabang cukup dari satu aplikasi, mudah dan bisa dari mana saja.
owner-people-sme-freelance-online-marketing-ecommerce

Semua #BisnisjadiMudah

Frame 2121457478

Operasional Bisnis Optimal

Dari penjualan, pembayaran, stok, hingga laporan keuangan. Semua tercatat otomatis dalam satu sistem tanpa repot input manual.
Frame 2121457479

Fleksibel untuk Berbagai Jenis Usaha

Cocok untuk restoran, kafe, retail, hingga bisnis multi-outlet. Mendukung berbagai metode pembayaran, promo, hingga loyalty program.
Frame 21214574781

Mudah Digunakan & Fitur Lengkap

Antarmuka sederhana dan intuitif, dilengkapi dengan fitur yang komplit untuk mendukung semua kebutuhan bisnis Anda.

Kelola Banyak Outlet Tanpa Ribet

Tidak perlu repot bolak-balik ke cabang, bisa praktis hanya lewat aplikasi.
outletf1

Manajemen Terpusat

Kelola semua outlet bisnis Anda dalam satu dashboard sehingga kerja lebih efisien dan hemat waktu.

Pemantauan Penjualan Mudah

Lihat performa penjualan tiap outlet secara real time dan bandingkan hasil antar-cabang dengan cepat.

Manajemen Biaya yang Efisien

Kontrol pengeluaran setiap cabang agar lebih hemat, terukur, dan tercatat rapi per outlet.

Meningkatkan Efisiensi Operasional Outlet

Ambil tindakan lebih cepat & tepat untuk operasional outlet.
Outletf2

Manajemen Stok per Outlet

Amati stok barang di setiap cabang untuk mencegah kekurangan atau kelebihan persediaan.

Pelaporan yang Terperinci

Ketahui kinerja bisnis secara menyeluruh lewat laporan penjualan dan stok semua outlet yang tersaji real time.

Akses Jadi Lebih Mudah

Akses data outlet kapan saja dan di mana saja dengan informasi yang terhubung otomatis dan up-to-date.
Outletf2

Frequently Asked Questions (FAQ)

Beberapa pertanyaan yang sering diajukan seputar Accurate POS.
Apa itu fitur Multi Outlet di Accurate POS?
Fitur Multi Outlet Accurate POS memungkinkan bisnis yang memiliki lebih dari satu toko atau cabang mengelola seluruh operasional outlet dari satu sistem terpusat, mulai dari penjualan, stok, hingga laporan.
Apa manfaat utama dari fitur Multi Outlet?

Dengan Multi Outlet, Anda dapat:

  • Mengelola banyak cabang dari satu akun
  • Memisahkan data penjualan per outlet
  • Melihat performa tiap outlet secara real-time
  • Mengelola stok per lokasi
  • Memberikan akses karyawan berdasarkan outlet tertentu
Apakah setiap outlet memiliki data penjualan yang terpisah?
Ya. Setiap transaksi penjualan dicatat berdasarkan outlet masing-masing. Anda bisa melihat laporan per outlet atau menggabungkannya.
Apakah ada panduan cara menggunakan aplikasi kasir Accurate POS?

Tentu ada! Temukan panduan lengkap cara menggunakan aplikasi kasir Accurate POS di help.accurate.id atau di channel youtube Accurate Official

Mau Bisnis Lancar
dan #lebihbaik?

Diskusikan kebutuhan bisnis Anda sekarang dan mulai jualan lebih mudah bersama aplikasi kasir Accurate POS.
lifestyle-business-people-using-laptop-computer-office-desk